Harga Komoditas & Daya Beli Tentukan Nasib Industri Otomotif Tahun Ini
Penjualan mobil diperkirakan akan melemah tahun ini karena beberapa faktor. Namun, kenaikan harga komoditas bisa menjadi pembeda dan penggerak industri otomotif tahun ini. Kemungkinan melemahnya kinerja industri otomotif tercermin dari…